Histologi
adalah salah satu cabang ilmu Anatomi, mempelajari struktur makhluk
hidup (hewan dan manusia) secara mikroskopis, jadi pada kajian histologi
kita akan selalu berhubungan dengan sel ataupun jaringan yang menyusun
suatu organisme. Mikroskop merupakan alat utama yang diperlukan untuk
mempelajari
histologi. hal penting dalam kajian histologi adalah mempelajari teknik dan metode pewarnaan karena sangat berhubungan erat dengan intepretasi struktur sel atau pun jaringan makhluk hidup. Metode rutin yang umum digunakan dalam pewarnaan untuk mempelajari sedian histologi adalah teknik pewarnaan Hematoksilin eosin dimana sitoplasma sel akan tercat merah dan dan dan inti sel akan tercat kebiruan. Beberapa teknik pewarnaan lain yang sering digunakan untuk kajian histologi antara lain; asam osmik, malory azan, impregnasi perak dan lain sebagainya. Masing-masing teknik pewarnaan jaringan digunakan untuk kebutuhan spesifik sesuai dengan kajian yang akan dilakukan dalam histologi.
histologi. hal penting dalam kajian histologi adalah mempelajari teknik dan metode pewarnaan karena sangat berhubungan erat dengan intepretasi struktur sel atau pun jaringan makhluk hidup. Metode rutin yang umum digunakan dalam pewarnaan untuk mempelajari sedian histologi adalah teknik pewarnaan Hematoksilin eosin dimana sitoplasma sel akan tercat merah dan dan dan inti sel akan tercat kebiruan. Beberapa teknik pewarnaan lain yang sering digunakan untuk kajian histologi antara lain; asam osmik, malory azan, impregnasi perak dan lain sebagainya. Masing-masing teknik pewarnaan jaringan digunakan untuk kebutuhan spesifik sesuai dengan kajian yang akan dilakukan dalam histologi.
Banyak
mahasiswa menganggap ilmu anatomi dan cabang-cabangnya termasuk
histologi adalak momok bagi mereka. Belajar histologi itu susah adalah
anggapan yang tidak tepat. Hanya perlu sedikit ketekunan dan kejelian
sehingga kita akan bisa menikmati nikmatnya belajar histologi. Mari kita
belajar histologi!
No comments:
Post a Comment
silahkan tinggalkan komentar anda,biar saya dapat memperbaiki dan melayani anda dengan baik
makasih sudah berkunjung ke blogku kawan :)