Thursday, 6 March 2014

cara masang hit counter pada blog

Hit counter adalah program untuk melihat pengunjung di blog anda. Langkah2 memasangnya pun cukup mudah. 



Langkah-Langkah Memasang Hit Counter :

  • Buka http://www.hit-counts.com/
  • Tentukan pilihan counter sesuai pilihan anda, dan juga isikan ketentuan seperti ini. Isi site url, email, username, dll dan jangan lupa centang Terms and Conditions lalu klik Generate Code 

  • Lalu anda akan dibawa ke halaman berikutnya, copy code HTML dan tempatkan di blog anda.
  • Buka Tata Letak, lalu klik tambah gadget, kemudian pilih HTML/Java Script
  • Pastekan code yang anda copy tadi, lalu klik simpan.




Terima kasih

No comments:

Post a Comment

silahkan tinggalkan komentar anda,biar saya dapat memperbaiki dan melayani anda dengan baik
makasih sudah berkunjung ke blogku kawan :)

Entri Populer

Contact Form

Name

Email *

Message *